30.7 C
Jakarta
Rabu, Mei 21, 2025

Wartawan Investigasi

Pencari Bukti Yang Tersembunyi

Nanggap “WAYANG” Dalam Rangka Sedekah Bumi Legenonan Dusun Gembyang Desa Semampir Kec Reban Batang

Nanggap ” WAYANG ” Dalam Rangka Sedekah Bumi Legenonan Dusun Gembyang Desa Semampir Kec Reban

Reban Batang

 

Dalam Rangka Menyambut lagi Memeriahkan Bulan Legeno ( Adat Jawa ) Atau Bulan Dzulkaedah,Dusun Gembyang Desa Semampir Kecamatan Reban Kabupaten Batang Nanggap Wayang.Kegiatan Tersebut Sudah Merupakan Agenda Rutin Tahunan,Desa Semampir Kec Reban.Kegiatan Ini Sudah Terprogram Dengan Acara Bergilir Pada Pedusunan.Maksud Nya tempat Pelaksanaan Nya Saling Berganti,Tidak Terpusat Pada Halaman Kantor Kepala Desa.Pertunjukan Pagelaran Wayang Kulit Semalam Suntuk,Di Datangkan Dari Dusun Tempuran Desa Harjowinangun Barat Kecamatan Tersono Kab Batang Jawa Tengah.Dengan Nama Pagelaran adalah ,

” SETYO LARAS “. Kegiatan Tersebut Merupakan Murni Dari Iuran Sukarela Warga Masyarakat Setempat,Bantuan Kepala Desa,dan Sumbangan Umum yang Tidak Mengikat.Sebagai Wujud Syukur Nya Pada Sang Pencipta Tuhan Yang Maha Kuasa,Atas Nikmat Makmur Hasil Bumi dan Keberkahan Serta Ketenteraman Keamanan yang Di Anugerahkan Pada Umat Nya .

Sebelum Acara Pertunjukan Pagelaran Wayang Kulit ,terlebih dahulu di adakakan Dengan Selamatan Para Pengrawit,Ki Dalang,Sinden dll.Dan yang Kedua Juga Selamatan Seluruh Warga Masyarakat ,yang diwakili Oleh Kepala Keluarga dan Perwakilan Tokoh Masyarakat,Tokoh Pemuda,Tokoh Agama.Dengan Harapan Agar Seluruh Rangkaian Kegiatan Hiburan Pagelaran Wayang Kulit,dan Warga Setempat Tenteram Aman Makmur lagi Sejahtera.

Adapun Pelaksanaan Hiburan dan Selamatan di Dalam dan Halaman Rumah Bapak Dwi Iswantoko Selaku Kepala Desa Semampir.

Kegiatan Hiburan Di Mulai Siang Hari Sampai Sore.Dan Malam Nya Mulai Jam 21.00 WIB Sampai Semalam Suntuk.Pelaksanaan Hiburan Wayang Kulit,Hari Kamis Malam Jum’at,15 Mei 2025.Sebelum Acara Inti di mulai ,Penyerahan Lakon Wayang dari Kepala Desa Semampir Kepada Ki Dalang Indra Gigih Widodo.Dalang tersebut Merupakan Cucu dari Ki Dalang H Murin ,Asal Tempuran Desa Harjowinangun Barat. Menjelang Detik – detik Pertunjukan dimulai ,Sambutan Bapak Dwi Iswantoko yg Juga Kepala Desa.Dalam Sambutan Kepala Desa Mengajak dan Mengharap Penting Nya Guyub Rukun Kompak dan Bersatu Dalam Ikut Membangun Desa Semampir Tercinta.Dan Selalu Ber Syukur Pada Allah SWT,Atas Nikmat Keberkahan Yang Melimpah,Atas Pemberian Nya.Baik Tanaman,Keselamatan, dan Kesehatan Serta Umur Panjang.kita Selalu Juga Nguri – Nguri Budaya Adi Luhung,Utama Nya Seni Pagelaran Wayang Kulit.Dengan Guyub rukun Kompak dalam Segala bidang,Harapan atau Cita – cita Mudah terwujud.Di Penghujung Sambutan Nya,Juga Berharap Meminta Ketenteraman dan Keamanannya Dalam Acara Hiburan .Aman Tidak Nya Kegiatan Berlangsung Terletak Pada Semua Penonton Pada Umum Nya ,Dan Seluruh Panitia.Dengan dibantu Jajaran Keamanan dari Petugas Polsek Koramil Kecamatan Reban.Pertunjukan Wayang Kulit Tersebut Sangat Memukau, Para Penonton.Karena Gebrakan dan Onto Wecono Nya Sangat Menghipnotis.Baik Vokal Suluk lagi Cara Memainkan lagi Lincah.Dengan didukung Tata Suara ,Tata Lampu,Yang Mendukung menggambarkan Sosok Lakon dan Musuh.

 

Dalam Acara Hiburan Tersebut Juga Mengundang Bintang Tamu dari Kota Semarang,GARENG PANCAL PAMOR.Tepat Nya dari Mijen Kecamatan Mijen Kota Semarang Jawa Tengah. Kegiatan Malam Tersebut Juga di Hadiri Jajaran FORKOMPIMCAM Kec Reban, Lembaga Desa, Babinsa , Bhabinkamtibmas dan Penonton luar Wilayah Desa Semampir.

Berita Terkait